Saturday, June 13, 2009

Alnect Komputer, Netbook Advan Vanbook A1N70T + BONUS!!


Di jaman modern sekarang ini, pasti Anda sudah pernah mendengar yang namanya Netbook. Salah satu Netbook terbaru saat ini adalah keluaran Advan yang mengusung performa Prosesor Atom dari Intel berasitektur 45 nm.

Netbook baru ini juga mempunya beberapa keunggulan, diantaranya daya yang digunakan lebih kecil sehingga dapat menghemat baterai, performa yang diberikan juga cukup baik. Netbook ini terbilang cukup ringan, yaitu hanya 1.2 kg, jadi mudah bagi Anda untuk membawanya kemana-mana.

Anda tertarik..??? Berikut adalah spesifikasi Netbook Advan.
Processor : Intel ATOM N270 1.6Ghz
Chipset : Intel 945GSE
Memori : 1GB DDR2 PC5300
Video Controller : Intel 945, 3D/2D Graphics Accelerator, Directx 9 support
HHD : 160 GB SATA
LCD : WXGA (Wide) TFT 10.2
Webcam : Built in 1.3 Megapixels
Battery : 11.1V/10.8V,2200/2400mAh (3S2P) 3 Cells
OS : DOS only
Dimension : 258 mm x 189 mm x 28 mm
Berat : 1.4 Kg (with 3 cell battery)
Alnect Care Warranty : 180 hari
Standard Warranty : 1 Tahun

Selain spec yang telah disebutkan diatas, pada Netbook ini juga terdapat microphone & speaker (built in), I/O ports untuk USB 2.0, RJ45 port, microphone, earphone, VGA port.
Untuk communication sudah tersedia 10/100 Ethernet, WLAN 802.11 B/G MiniCard module

Tertarik untuk membeli Netbook ini..??? Harganya lumayan murah, hanya Rp. 3.229.000,-
Kunjungi aja situs ini untuk membeli :

http://www.alnect.net/products.php?/1/3/143/264/Computer/Notebook/ADVAN/Netbook_Advan_Vanbook_A1N70T_+_BONUS!!

Buruan..!!!!

0 comments:

Post a Comment

Blog Widget by LinkWithin